3. Kecilkan api, lanjutkan memasak hingga kuah menyusut, beri kecap manis sesuia selera.
4. Sajikan bersama lontong, ketupat, nasi putih.
Opor Ayam Cepu ini memiliki keunikan dari cita rasa dan warna kuahnya. Jika kebanyakan opor ayam memiliki kuah berwarna kuning keemasan, maka tidak dengan Opor Ayam Cepu yang justru memiliki kuah berwarna kemerahan.
Rasanya kuah Opor Ayam Cepu juga merupakan kombinasi pas antara rasa manis, gurih dan sedikit pedas.Selamat mencoba moms.
Baca Juga: Biar Menu Idul Adha tak Biasa, Coba Resep Daging Lobak Lada Kecap Moms