Agar Makin Lezat, Warga di 4 Negara Ini Terbiasa Makan Pakai Tangan

Selasa, 30 Juli 2019 | 09:32 WIB
Agar Makin Lezat, Warga di 4 Negara Ini Terbiasa Makan Pakai Tangan
Ilustrasi makan dengan tangan (Pixabay/congerdesign)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Bagi sebagian orang, makan dengan menggunakan sendok, garpu, atau sumpit adalah hal yang lumrah.

Bahkan, banyak pula yang menganggap bahwa menggunakan alat makan adalah bukti kesopanan.

Meski begitu, di beberapa negara, makan dengan tangan kosong adalah sebuah tradisi yang masih dilestarikan hingga kini.

Tak hanya itu, makan pakai tangan juga disebut memiliki manfaat kesehatan dan bisa membuat rasa makanan lebih lezat.

Baca Juga: Viral Dua Remaja Bersih-bersih Setelah Makan di Starbucks, Yuk Dicontoh

Dilansir dari laman Food Republic, inilah 4 negara yang masih menerapkan tradisi makan dengan tangan beserta aturannya.

Ilustrasi makan dengan tangan (Pixabay/Adrega)
Ilustrasi makan dengan tangan (Pixabay/Adrega)

1. India

Di India, makan dengan tangan dipercaya dapat membuat seseorang merasa lebih terhubung dengan makanan yang disantap.

Tidak hanya itu, orang India juga hanya menggunakan tangan kanan untuk makan. Caranya, tangan kanan dipakai untuk mengambil daging atau sayuran, lantas diletakkan ke atas nampan.

Setelahnya, barulah mereka menundukkan kepala dan menggunakan ujung jari untuk memasukkan makanan tersebut ke dalam mulut.

Baca Juga: Vlogger Ini Tewas Saat Live Streaming Usai Makan Lipan Hidup

2. Afrika

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI