Fakta di Balik 5 Mitos Soal Telur yang Masih Kita Percaya, Apa Saja?

Kamis, 25 Juli 2019 | 12:07 WIB
Fakta di Balik 5 Mitos Soal Telur yang Masih Kita Percaya, Apa Saja?
Ilustrasi telur. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebaliknya, di negara seperti Inggris, telur tidak dicuci sehingga bisa disimpan di luar ruangan.

2. Tidak sengaja memakan cangkang telur dapat berbahaya bagi kesehatan

Siapa yang tidak panik saat menemukan cangkang telur di dalam masakan atau malah tidak sengaja memakannya?

Selama ini, banyak yang berpendapat bahwa tidak sengaja menelan cangkang telur dapat berbahaya bagi kesehatan.

Baca Juga: Olah Cangkang Telur Jadi Bubuk, Ini Manfaatnya untuk Kesehatan Tulang!

Namun, terlepas dari rasa tidak nyaman yang ada, menelan cangkang telur sebenarnya sama sekali tidak berbahaya.

Hanya saja, menelan cangkang yang berukuran cukup besar dapat memiliki potensi untuk melukai tenggorokan atau ususmu.

3. Gumpalan darah kecil di telur adalah tanda telur akan berubah menjadi anak ayam

Pernahkah kamu memecah telur dan mendapati ada setitik gumpalan darah di bagian kuning telur?

Beberapa orang terkadang berpikir bahwa gumpalan darah ini adalah pertanda jika telur tersebut nantinya dapat menetas menjadi anak ayam.

Baca Juga: Apa yang Terjadi ketika Merebus Telur Terlalu Lama?

Padahal, hal tersebut merupakan sesuatu yang dapat disebabkan oleh kelainan genetik atau kekurangan vitamin A pada ayam betina.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI