Sementara, teori terakhir menyebutkan jika Kindlifresser adalah penggambaran kakak Duke Berchtold, pendiri kota Bern.
Dikisahkan, kakak laki-laki Duke Berchtold cemburu dengan pencapaian adiknya sehingga menjadi gila. Akibatnya, dia pun mengumpulkan seluruh anak-anak di kota dan memakannya.
Walau begitu, tak ada yang tahu kebenaran dari teori-teori tersebut hingga kini.
Malah, ada pula yang berasumsi jika patung Kindlifresser hanyalah cara untuk mengingatkan anak-anak di Bern agar berperilaku baik selama 500 tahun terakhir ini.
Baca Juga: Bioskop Ranjang di Swiss Jadi Kontroversi, Apa Alasannya?