Wow, Perusahaan Ini Ciptakan Gelas Daur Ulang dari Limbah Kopi Bubuk

Rabu, 19 Juni 2019 | 12:30 WIB
Wow, Perusahaan Ini Ciptakan Gelas Daur Ulang dari Limbah Kopi Bubuk
Gelas daur ulang dari limbah kopi. (Instagram/@kaffeeform)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Butuh enam cangkir bubuk untuk menghasilkan satu gelas espreso.

Gelas daur ulang dari limbah kopi. (Instagram/@kaffeeform)
Gelas daur ulang dari limbah kopi. (Instagram/@kaffeeform)

Tak perlu diragukan lagi, cangkir dan gelas daur ulang ini bisa 100 persen terurai secara alami.

Cangkir dan gelas dari limbah kopi buatan Kaffeeform ini telah digunakan di 20 kedai kopi di Berlin dan 150 penjual di Eropa.

Suatu saat nanti, Kaffeeform berkeinginan untuk menciptakan furnitur yang juga terbuat dari limbah kopi.

Baca Juga: Starbucks Wedding, Tren Menikah di Kedai Kopi Lagi Digandrungi Anak Muda

Bagaimana? Anda tertarik untuk membeli gelas dari limbah kopi ini?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI