5 Tips 'Anti-Bete' Traveling di Tengah Ramainya Libur Lebaran

Rabu, 05 Juni 2019 | 14:45 WIB
5 Tips 'Anti-Bete' Traveling di Tengah Ramainya Libur Lebaran
(Sumber: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bagi kamu yang ingin berwisata keluarga, tidak ada salahnya juga jika kamu mengunjungi tempat wisata tepat pada hari Lebaran lho!

Sembari berwisata, kamu tetap bisa bersilaturahmi dan bersenang-senang kan?

Ilustrasi merencanakan liburan. (Unsplash/Ben Wicks)
Ilustrasi merencanakan liburan. (Unsplash/Ben Wicks)

5. Sediakan rencana cadangan

Terlepas dari keempat tips di atas, ada kalanya rencanamu tidak berjalan lancar dan menemui hambatan.

Baca Juga: Ajak Ibunya Traveling Setiap Tahun, Alasan Lelaki Ini Bikin Haru

Terlebih di momen libur Lebaran, ada banyak hal yang dapat menggagalkan rencana liburanmu.

Kalau sudah begitu, tak ada salahnya jika kamu sedia rencana cadangan dari jauh-jauh hari.

Apa pun yang terjadi, ingatlah bahwa tujuanmu adalah bersenang-senang dan bukan membuat dirimu tambah stres, ya!

Sudah siap traveling saat Lebaran nanti?

Baca Juga: Bukan Jadi Halangan, Ini Tips Traveling Saat Puasa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI