Zoorasia juga populer karena menjadi kebun binatang pertama di Jepang yang memamerkan okapi.
Okapi merupakan satu dari tiga binatang langka di dunia.
Kebun Binatang Zoorasia Yokohama
Alamat: 1175-1 Kamishiranecho, Asahi-ku, Yokohama-shi, Prefektur Kanagawa 241-0001
Baca Juga: Liburan Bareng Azka, Deddy Corbuzier Ajarkan Kebiasaan Ini Sejak Dini
Jam Buka: 09:30 - 16:30 sore (tutup setiap hari Selasa)
Nomor Telepon: 045-959-1000
Biaya Masuk: Dewasa (18 tahun ke atas) :800 yen, Pelajar (16 tahun ke atas) : 300 yen, Pelajar (7 tahun ke atas) : 200 yen.
Nah, itulah lima rekomendasi tempat wisata di Kanagawa untuk keluarga, yuk ke sini bareng GuideKu.com!
Baca Juga: Euforia Avengers: Endgame, Petugas Kebersihan Disambut Popok Bekas