Resep Pasta Bolognese ala William Gozali, Sang Juara Masterchef

Kamis, 18 April 2019 | 07:30 WIB
Resep Pasta Bolognese ala William Gozali, Sang Juara Masterchef
Sajian Pasta Bolognase ala William Gozali, juara Masterchef Indonesia Season 3. (Youtube/ William Gozali)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Resep Pasta Bolognese ala William Gozali, Sang Juara Masterchef.

Pasta Bolognese menjadi menu khas makanan Italia yang cukup familiar di Indonesia. Tapi, jangan takut bakal gak bisa meniru resep masakan lezat ini. 

William Gozali, Juara Masterchef Indonesia Season 3, membagikan resep tergampang membuat Pasta Bolognese di akun youtube dengan namanya sendiri, William Gazali.

Baca Juga: Istimewa, Lezatnya Tipat Blayag, Olahan Ketupat Khas Buleleng Bali

Baca Juga: Ingin Makan Burger Nikmat, Resep Saus Big Mac Ini Bisa Dicoba di Rumah

Baca Juga: Menikmati 4 Sajian Kuliner di Indonesia dengan Nama 'Gajah'

Dibuat dengan cara klasik, dijamin rasanya nggak kalah sama resep chef Italia, yuk catat resep Pasta Bolognese ala William Gozali, sang juara Masterchef Indonesia Season 3 ini.

Resep Pasta Bolognase ala Juara Masterchef Indonesia Season 3. (Youtube/William Gozali)
Resep Pasta Bolognase ala William Gozali, sang juara Masterchef Indonesia Season 3. (Youtube/William Gozali)

Bahan-bahan yang ditumis:

300 gram daging sapi giling
200 gram daging ayam giling
1/2 sdt oregano kering
1 bawang bombay
1 wortel kecil
3 lembar daun salam kering atau bay leaves
1/2 paprika hijau
1 tomat segar
2 sendok makan tomato paste
120 ml tomato ketchup atau saus tomat botolan
350 ml tomato puree atau 4 tomat segar di blender
350 ml air putih berish
1/2 sendok makan perasa sapi atau beef powder
2 sendok teh garam
1 sendok teh lada hitam
Gula jika suka

Resep Pasta Bolognase ala Juara Masterchef Indonesia Season 3. (Youtube/William Gozali)
Resep Pasta Bolognase ala William Gozali, sang juara Masterchef Indonesia Season 3. (Youtube/William Gozali)

Bahan yang direbus:

Baca Juga: Anak Irfan Hakim Bagikan Resep Nasi Goreng Kesukaan Ayahnya, Cobain Yuk!

100 gram pasta
400 gram air putih / 400 ml

Lantas, bagaimana cara mengolahnya hingga menjadi Pasta Bolognase yang enak? Simak di halaman berikutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI