Coba Resep Gami Cumi, Lestarikan Masakan Tradisional

Rabu, 13 Maret 2019 | 10:00 WIB
Coba Resep Gami Cumi, Lestarikan Masakan Tradisional
Resep Cumi Gami. (Instagram/@hanhanny)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cara membuat:

1. Bersihkan cumi cumi, buang tintanya, potong bentuk cincin, perahi jeruk nipis beberapa menit lalu bilas, tiriskan.

2. Siapkan cobek tanah liat,ulek/blend cabe dan bawang,tidak usah terlalu halus,lalu taruh diatas cobek,tumis dengan minyak goreng secukupnya langsung diatas kompor.

3. Masukkan juga potongan tomat dan bawang merah,aduk rata lalu beri gula garam dan kaldu bubuk secukupnya.

Baca Juga: Dua Kali Cium Tangan Jokowi, Siti Aisyah: Terima Kasih Pak

4. Terakhir masukan potongan cumi,aduk rata cek rasa,masak hingga semua mendidih dan cumi matang. Gami Cumi Siap Disajikan.

Sajian resep Gami Cumi ini paling mantap disantap dengan kerupuk dan nasi panas, yuk mulai lestarikan santapan makanan tradisional untuk sajian makan bersama keluarga. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI