5 Tradisi Natal dan Asal-usulnya dari Seluruh Penjuru Dunia

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Selasa, 25 Desember 2018 | 20:00 WIB
5 Tradisi Natal dan Asal-usulnya dari Seluruh Penjuru Dunia
Ilustrasi pohon terang dalam perayaan Natal. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Setiap hari besar seperti Natal pasti punya tradisi unik. Bahkan setiap negeri punya tradisinya masing-masing.

Namun apa pun tradisi unik di masing-masing daerah, pasti akan ada tradisi Natal yang sudah sangat melekat di pikiran.

Misalnya, Natal biasanya selalu dipenuhi hiasan Santa Claus.

Tapi, kira-kira travelers tahu nggak sih tradisi Natal ini asalnya dari mana? Penasaran?

Yuk, intip 5 asal usul tradisi Natal, mulai dari Santa Claus hingga Lonceng Natal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI