5 Ciri Nyeleneh Orang Pintar, Bukan Melulu Hobi Belajar

Jum'at, 21 Desember 2018 | 20:30 WIB
5 Ciri Nyeleneh Orang Pintar, Bukan Melulu Hobi Belajar
Ilustrasi bermain game konsol (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Orang pintar tidak hanya terlihat dari nilai akademik yang tinggi. Kenyataannya, banyak orang pintar yang nilainya saat di sekolah biasa saja tapi dia bisa menunjukkan kepintarannya dengan cara lain. Memangnya, apa saja ciri nyeleneh orang pintar?

Hobi main game

Banyak yang bilang kalau kebiasaan main game bisa merusak kedisiplinan anak atau bikin malas belajar. Namun ternyata, banyak orang yang hobi main game punya kecerdasan di atas rata-rata. Saat main game, otak mereka dipaksa untuk memecahkan masalah, meningkatkan kemampuan nalar, dan pandai menyusun strategi.

BACA JUGA : Kenapa Diselingkuhi Lebih Sakit? Begini Penjelasannya

Ilustrasi perempuan dan lelaki main game. [Shutterstock]
Ilustrasi perempuan dan lelaki main game. [Shutterstock]

Hobi begadang

Ada penelitian yang membuktikan jika mereka yang sering melek hingga tengah malam adalah orang pintar. Mereka cenderung kreatif dan ide-ide dalam otaknya akan keluar tak terkendali pada malam hari. Mereka biasanya juga sering disebut night owl.

Penasaran dengan ciri nyeleneh orang pintar lainnya?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI