Tren di 2018 : Berutang untuk Hal Produktif

Selasa, 18 Desember 2018 | 13:57 WIB
Tren di 2018 : Berutang untuk Hal Produktif
Tren di 2018 : berutang untuk hal produktif. (Dok. UangTeman)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kami memandang positif hal ini. Zaman sekarang dengan adanya fintech ini menarik, karena membantu dan membuka peluang untuk masyarakat. Selama kita bertanggung jawab atas uang yang dipinjam. Jangan sampai enggak bayar, nanti jadi masalah baru. Intinya kalau mau pinjam uang, tahu kapan gantinya," jelas Ivan.

Payung Teduh didapuk menjadi band pembuka dalam pesta akhir tahun 'Untung Kilat Berlipat' untuk memberikan apresiasi khusus kepada nasabahnya. Acara yang juga terbuka untuk umum ini juga membagikan berbagai hadiah berupa voucher belanja total jutaan rupiah, emas batangan, hingga iPhone XS kepada para nasabah.

"Acara ini merupakan wujud nyata kami dengan mengapresiasi para nasabah loyal kami. Selama hampir empat tahun beroperasi, banyak nasabah yang tetap setia kepada UangTeman dengan melakukan pinjaman sampai puluhan kali. Tentu kami senang dan bangga bisa menjadi mitra terpercaya yang memberikan solusi atas kebutuhan keuangan mereka," tandas CEO dan Co-Founder UangTeman Aidil Zulkifli.

Itulah yang perlu Anda tahu tentang berutang untuk hal produktif yang menjadi tren di 2018.

Baca Juga: Sambut Musim Liburan, SeaWorld Hadirkan Koleksi Ubur-ubur

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI