Jangan Langsung Bete, Ketahui 4 Keuntungan Dijodohkan

Jum'at, 07 Desember 2018 | 20:00 WIB
Jangan Langsung Bete, Ketahui 4 Keuntungan Dijodohkan
Ilustrasi pasangan kekasih. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Banyak yang masih merasa tidak mantap dengan yang namanya perjodohan. Alasannya, ini bukan lagi zamannya Siti Nurbaya. Padahal sebenarnya ada beberapa keuntungan dijodohkan yang lumayan bisa dijadikan pertimbangkan.

Jangan buru-buru ditolak. Berikut adalah empat keuntungan dijodohkan.

1. Tak repot mencari sendiri

Sebagian orang mungkin tidak suka dijodohkan, tapi ada juga yang merasa nyaman bisa bertemu jodoh dengan cara seperti ini. Minimal, kita tidak perlu pusing-pusing cari sendiri dengan membuka jaringan ke sana dan ke mari. Iya, kan?

Poin plus lagi kalau yang menjodohkan adalah orang tua kita sendiri. Biasanya, mereka sangat selektif dalam memilih calon menantu terbaik.

BACA JUGA : Demi Menguji Cinta Suami, Wanita Ini Bikin Skenario Tak Biasa

Pasangan bertengkar. (Unsplash/Henri Pham)
Ilustrasi dijodohkan. (Unsplash/Henri Pham)

2. Dapat jodoh yang setara

Ini bukan cuma soal status sosial, melainkan juga setara dari sudut pandang agama, latar belakang orangtua, dan pendidikan. Artinya, separuh proses perjuanganmu untuk mendapat jodoh terbaik sudah dilakukan orangtua. 

Temukan dua keuntungan dijodohkan lainnya di DewiKu.com ya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI