Wanita dengan Rambut Warna-Warni Dianggap Berbahaya, Kenapa?

Kamis, 22 November 2018 | 20:00 WIB
Wanita dengan Rambut Warna-Warni Dianggap Berbahaya, Kenapa?
Ilustrasi tren warna rambut. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Siapa yang suka gonta-ganti warna rambut? Kalau iya, Anda mungkin bakal tersinggung dengan cuitan pria satu ini di Twitter. Bia bilang, wanita dengan rambut warna-warni adalah orang berbahaya.

Pria bernama Alexander J.A Cortes ini adalah pemiliki akun Twititer @AJA_Cortes. Dia menyebut wanita dengan warna rambut tidak natural tak seharusnya didekati.

Cuitan dia jelas menimbulkan reaksi heboh dari netizen, terlebih karena dia memiliki lebih dari 47 ribu pengikut. Pernyataan Alexander jadi viral dan mendapatkan ribuan tanggapan.

BACA JUGA : Pria Sering Mengkhawatirkan 7 Hal Ini, Apa Saja?

Mewarnai rambut tanpa bleaching.
Mewarnai rambut tanpa bleaching.

Menurutnya, wanita yang suka melakukan bleaching dan mengecat rambut dengan warna-warna terang berada dalam kondisi mental yang patut diwaspadai. Dia bahkan menganggap wanita yang suka mewarnai rambut mirip seperti binatang.

Memangnya kenapa, sih? Apa yang salah dari warna rambut cerah? Bukankah rambut warna-warni terlihat indah? Temukan alasannya di DewiKu.com ya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI