Suara.com - Tahukah Anda bahwa ada banyak jenis espresso dari berbagai negara?
Misalnya saja, masyarakat Portugis yang biasa menyebut latte dengan istilah Galao. Namun dalam praktiknya, minuman ini termasuk dalam jenis olahan espresso.
BACA JUGA: Video Makan Jagung Ditusuk Bijinya Pakai Tusuk Sate Viral, Cobain Yuk
Untuk membuatnya, Anda harus menggunakan campuran espresso dan susu dengan perbandingan 1 : 3.
Varian espresso ini disajikan dengan memanaskan susu hingga mendidih dalam panci kecil, lantas larutkan gula ke dalam susu.
BACA JUGA: 15 Tulisan Typo Kocak Makanan, dari Bubul Cumcum sampai Milksex
Lantas sebelum dihidangkan, campuan susu dan gula tadi dituangkan bersama espresso di dalam gelas.
Selain Galao, di dunia ada beragam varian olahan espresso lho. Apa saja?
Affogato, Italia
Tak sulit menyajikan segelas Affogato.
Olahan espresso ini disajikan dengan hanya menggunakan satu sendok es krim vanilla dalam gelas atau mangkuk. Lantas espresso dituangkan di atasnya.
Penasaran ada espresso jenis apa lagi? Baca selengkapnya ya!