Semua orang tentu ingin hidup bahagia dan bebas dari masalah. Salah satu syarat untuk mencapainya adalah dengan memiliki rasa percaya diri dan mengenal potensi diri. Sayangnya, banyak orang yang mudah putus asa. Perlu Anda ketahui bahwa sikap tersebut cenderung memunculkan berbagai pikiran negatif. Hal ini tentu akan berdampak buruk pada kesehatan mental dan membuat Anda tidak bahagia, bukan?
Anda harus mampu meyakini diri sendiri bahwa semua usaha yang dilakukan, tidak selalu berakhir dengan kegagalan. Yang terpenting jangan takut mencoba dan percaya diri dengan kemampuan yang Anda miliki.
Tidak semua hal bisa Anda selesaikan sendiri, jadi harus paham betul seberapa besar kemampuan Anda.
4. Tidak mau menyesuaikan diri
Baca Juga: Duh... Jaringan Internet Tes CPNS di Kediri Bermasalah
Manusia perlu berdaptasi dan menyesuaikan diri dengan lingkungan. Hal ini bertujuan sebagai cara untuk seseorang dapat bertahan hidup dan menjalin hubungan yang baik dengan orang lain.
Jika Anda sulit untuk menyesuaikan diri dan selalu menuntut orang lain untuk menyesuaikan diri dengan Anda, tentu hubungan tidak akan berjalan langgeng. Anda bisa saja dijauhi atau tidak disukai karena sifat Anda yang suka memerintah dan mem-bully. Dijauhi atau ditakuti orang lain akan membuat Anda sendiri tidak nyaman, mudah stres, dan tidak bahagia meskipun kadang Anda tidak menyadarinya.
Jadi, apa yang harus Anda lakukan? Anda perlu mempertajam rasa empati dan kepekaan terhadap lingkungan.
Cobalah menjauhkan diri dari emosi negatif, agar kesehatan mental tidak memburuk dan Anda lebih mudah bahagia.
Baca Juga: Bongkar Kasus Suap Meikarta, KPK Sudah Periksa 29 Saksi