Selandia Baru Kenalkan Cita Rasa Makanan di Taste New Zealand

Jum'at, 05 Oktober 2018 | 15:55 WIB
Selandia Baru Kenalkan Cita Rasa Makanan di Taste New Zealand
Taste New Zealand menawarkan produk buah, cokelat susu sapi dan madu asal Selandia Baru. (doc)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tahun 2018 menandai perayaan hubungan diplomatik antara Selandia Baru dan Indonesia ke-60.

Taste New Zealand adalah salah satu dari tiga acara besar yang diselenggarakan oleh NZTE di Jakarta untuk mengenalkan produk makanan khas Selandia Baru yang kaya akan alam tersebut. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI