Suara.com - Belum lama ini, publik dikagetkan dengan berita terkait artis fenomenal Syahrini yang memposting potret liburanya ke Jerman melalui akun Instagram miliknya. Bukan tanpa alasan, Syahrini mendapatkan kritik pedas karena fotonya yang terlihat menginjak situs memorial Holocaust negara Jerman.
Mirip dengan memorial Holocaust ternyata deretan tempat wisata di dunia ini juga melarang wisatawan untuk mengambil gambar sembarangan lho, travelers. Penasaran lokasinya ada di negara mana aja? Yuk, intip informasi lengkap yang telah dirangkum Guideku.com berikut ini.
1. Taj Mahal di India
Mau tahu tempat wisata mana lagi yang melarang wisatawan berselfie sembarangan? Yuk simak selengkapnya di Guideku.com
Baca Juga: Jokowi Telepon Sendiri Calon Ketua Timsesnya untuk Pilpres 2019