Wisata Alam Bebas Sampah di Jakarta, Yuk ke Pulau Untung Jawa

Kamis, 06 September 2018 | 12:10 WIB
Wisata Alam Bebas Sampah di Jakarta, Yuk ke Pulau Untung Jawa
Pulau Untung Jawa, yang terletak di kawasan Kepulauan Seribu, Jakarta. (Suara.com/Vessy Frizona)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bahkan pengelolaan bank sampah juga masuk ke sekolah-sekolah, sehingga anak-anak juga sudah sadar sejak dini.

“Untungnya sampah yang kami bawa langsung ditimbang dan langsung dibayarkan ke tabungan, dari situ kami sadar bahwa sampah-sampah plastik, sampah rumah tangga, dan logam memiliki nilai. Selain itu ibu-ibu di sini juga terlibat mengolah sampah untuk dijadikan barang yang memiliki fungsi, seperti produk fasyen dan keperluan rumah tangga,” kata Ibu Sutinah warga Pulau Untung Jawa.

Para wisatan yang datang ke Pulau Untung Jawa bisa melihat dan merasakan sendiri bagimana kebersihan di pulau yang masih menjadi bagian dari kota Jakarta ini.

Banyak tempat sampah tersedia untuk memudahkan pengunjung membuang sampah.

Baca Juga: Jelang Menikah, Calon Istri Denny Sumargo Diet Ketat

Nah, bagi Anda yang berlibur ke Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu, Jakarta, ingat selalu untuk menjaga kebersihan lingkungan ya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI