5 Kuliner Khas HUT RI dari Berbagai Daerah di Indonesia

Dany Garjito Suara.Com
Rabu, 15 Agustus 2018 | 20:00 WIB
5 Kuliner Khas HUT RI dari Berbagai Daerah di Indonesia
Telok Abang, kuliner khas Hari Kemerdekaan RI. (Instagram/@niniswiworo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Indonesia, yang sebentar lagi merayakan Hari Kemerdekaan memiliki keragaman wisata kuliner. Tidak hanya jenis kulinernya saja yang banyak, cita rasa yang khas dan menggugah selera membuat kuliner Indonesia jadi idola banyak orang.

Bicara soal kuliner khas daerah di Indonesia, apakah Anda sudah pernah menikmati kuliner khas Hari Kemerdekaan Republik Indonesia dari berbagai daerah?

Lima kuliner berikut merupakan makanan khas yang hanya dihidangkan menjelang 17 Agustus maupun tepat saat Hari Kemerdekaan saja, lho!

Baca juga: Jadwal Airport Shuttle dari Bandara ke Venue Asian Games 2018

Penasaran makanan apa saja?

Berikut Guideku.com punya daftar lima kuliner khas Hari Kemerdekaan Republik Indonesia dari berbagai daerah!

1. Telok Abang

Kreasi kuliner Palembang yang satu ini populer sekali. Biasanya telur rebus berwarna merah ini dihidangkan khusus hanya pada tanggal 17 Agustus saja.

Telok Abang merupakan olahan telur bebek maupun telur ayam. Anda tida perlu cemas, meskipun warnanya mencolok, telur ini diwarnai dengan pewarna makanan yang aman kok.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI