Kental Manis Sebabkan Diabetes, Ini Penjelasan Ahli Gizi

Ade Indra Kusuma | Firsta Nodia
Kental Manis Sebabkan Diabetes, Ini Penjelasan Ahli Gizi
Krim kental manis. (Shutterstock)

Kental manis memiliki kandungan energi yang diperlukan untuk mendukung pemenuhan gizi masyarakat, termasuk anak-anak. Namun tidak untuk bayi.

"Hasil-hasil penelitian mengenai literasi gizi menunjukkan bahwa literasi gizi masyarakat Indonesia masih rendah. Publik juga diharapkan tidak mudah terpancing oleh informasi yang simpang siur dan belum terbukti kebenarannya," tandas Prof Hardinsyah.