Hati-hati, Inilah Fobia yang Berkaitan dengan Cinta

Senin, 16 Juli 2018 | 20:00 WIB
Hati-hati, Inilah Fobia yang Berkaitan dengan Cinta
Ilustrasi pasangan berpisah. [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Fobia termasuk jenis penyakit mental yang membuat seseorang tidak bisa mengendalikan rasa takutnya. Fobia ketinggian atau fobia gelap mungkin sudah terdengar familiar. Namun, bagaimana dengan fobia terhadap cinta dan hubungan asmara?

Ternyata banyak fobia yang berhubungan dengan cinta, mulai dari takut jatuh cinta sampai takut nggak laku alias jomblo. Meskipun terkesan aneh, ketakutan berlebihan terhadap hal seperti itu ternyata memang ada. 

BACA JUGA : 9 Rekomendasi Tas Besar Stylish untuk Kamu Si Wanita Dinamis

Berikut adalah beberapa jenis fobia yang berhubungan dengan cinta. Apakah kamu merasakan salah satunya?

Ilustrasi pasangan/pinterest.com
Ilustrasi pasangan/pinterest.com

1. Philophobia

Ternyata ada orang justru ketakutan ketika dicintai. Penyakit ini disebut dengan philophobia, yakni ketakutan berlebihan terharap perasaan jatuh cinta dan dicintai. Mereka yang pernah mengalami hal buruk tentang kisah cinta biasanya akan menderita fobia ini.

BACA JUGA : 5 Alasan Dia Menganggap Perasaanmu Bisa Digantung Kayak Jemuran

2. Anuptaphobia

Anuptaphobia adalah rasa takut berlebihan saat melajang alias anti jomblo. Ini bukan bahan lelucon ya. Jika temanmu ada yang menderita anuptaphobia, sebaiknya jangan ditertawakan.  Barang kali dia pernah mengalami pengalaman buruk di masa lalu sehingga membuat dia tidak bisa hidup tanpa adanya pasangan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI