5 Stadion Paling Ikonik Piala Dunia, Nomor 3 Paling Bersejarah

Kamis, 21 Juni 2018 | 20:15 WIB
5 Stadion Paling Ikonik Piala Dunia, Nomor 3 Paling Bersejarah
Ketika Amerika Serikat menjadi tuan rumah Piala Dunia 1994, Rose Bowl adalah tempat yang paling sering digunakan. (sportskeeda)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Beberapa stadion yang ada di seluruh dunia pernah mendapat kehormatan untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia, dan di antara banyaknya stadion yang ada, beberapa memiliki keunikan tersendiri sehingga dinilai sebagai stadion paling ikonik piala dunia.

Dilansir dari Sportskeeda, inilah deretan stadion paling ikonik yang pernah dipakai untuk pertandiangan Piala Dunia.

1. Stade de France
Stade de France adalah stadion sepak bola nasional di Prancis. Stadion itu menampilkan arsitektur yang elegan di kota Saint Denis.

BACA JUGA: Begini Cara Bedakan Kaca Film Asli dan Palsu

Stadion itu dibangun untuk Piala Dunia 1998. Saat itu, tidak ada stadion di Prancis yang memiliki kapasitas lebih dari 45 ribu.

Stade de France adalah stadion sepak bola nasional di Prancis yang menampilkan arsitektur elegan di kota Saint Denis. (Sportskeeda)
Stade de France adalah stadion sepak bola nasional di Prancis yang menampilkan arsitektur elegan di kota Saint Denis. (Sportskeeda)

Berdirinya stadion tersebut membawa keberuntungan bagi tuan rumah. Di sanalah, Prancis mengalahkan Brasil 3-0 di final Piala Dunia 1998.

Stadion itu sudah menyelenggarakan total 9 pertandingan di ajang yang sama. Stade de France juga menjadi tuan rumah dua final Liga Champions UEFA dan Euro 2016.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI