6. Hayo, siapa yang menyangka kalau ini adalah sebuah buku terbitan percetakan? Percaya atau tidak, ini adalah travel book milik Jose Naranja yang dia tulis sendiri dengan tangan.
7. Tulisan ini ditemukan di pinggir trotoar jalan di Inggris. Meski bacaannya rumit, tapi keren, kan, tulisan tangannya?
8. Sungguh tidak mudah membuat tulisan seperti ini. Selain harus punya bakat, mungkin harus punya tingkat kesabaran yang tinggi juga agar hasilnya bisa seindah ini.
9. Dari catatan ini, tampak kalau penulisnya bukan hanya punya tulisan tangan yang bagus, tapi juga cermat memanfaatkan space yang ada untuk membuat catatan sebanyak ini di selembar kertas.
Baca Juga: Hobi Live Streaming? Smartphone Ini Dibanderol Rp 1 Jutaan
10. Sekilas, tidak terlihat kalau ini adalah tulisan tangan. Rapi, jelas, teratur, dan bagus.