Pada 2018 mendatang, PerpuSeru akan lebih banyak hadir di berbagai daerah dan berencana melibatkan sejumlah sahabat PerpuSeru lainnya.
"Perjalanan PerpuSeru 2017 sangatlah menarik, dan akan kami teruskan hingga di 2018. Dengan mengajak lebih banyak pihak, mulai dari pemerintah, perusahaan swasta dan public figure, kami ingin terus menghidupkan semangat hadir, belajar dan berdaya di perpustakaan," tandas Titie.
Baca Juga: Selain Tempat Baca Buku, Perpustakaan Kini Ubah Sosial Ekonomi