Tujuh Alasan Mengapa Sering Terbangun Tengah Malam

Jum'at, 17 November 2017 | 09:58 WIB
Tujuh Alasan Mengapa Sering Terbangun Tengah Malam
Ilustrasi lelaki tidur malam. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Kasur Anda terlalu keras

Tidur dengan tekanan yang terlalu kuat bisa membuat tekanan di pinggul, bahu dan punggung bawah Anda. Pastikan kasur bekerja baik agar merasa nyaman.

5. Anda perlu buang air kecil

Sering buang air kecil pada perempuan hamil adalah hal yang normal, tapi jika Anda tidak hamil dan ini terjadi, Anda mungkin menderita Nokturia. Bagi kebanyakan orang, produksi urine seharusnya rendah di malam hari. Hindari minum terlalu banyak di malam hari, terutama diuretik seperti teh dan kopi.

Baca Juga: Hati-hati, Tidur Telentang Bisa Tingkatkan Risiko GERD!

6. Anda minum terlalu banyak alkohol

Anda mungkin berpikir beberapa gelas anggur akan membantu Anda mengantuk, tapi seringkali bisa menyebabkan tidur terganggu di malam hari. Cobalah dan berhenti minum beberapa saat sebelum tidur untuk memberi waktu tubuh Anda tidak memetabolisme alkohol terlebih dahulu.

7. Anda terlalu stres

Jika Anda stres dan itu mengganggu tidur Anda, pastikan untuk mencari waktu untuk melepas lelah dan menghilangkan stres sebelum tidur. Dengarkan musik santai atau coba buku mewarnai atau aktivitas lainnya. [Independent]

Baca Juga: Pingsan saat Tidur, Bisakah Terjadi?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI