Dea Rizkita, Kontestan Indonesia di Miss Grand International 2017

Jum'at, 13 Oktober 2017 | 15:36 WIB
Dea Rizkita, Kontestan Indonesia di Miss Grand International 2017
Miss Grand International 2017. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Setelah menjadi Runner up ketiga Putri Indonesia  2017 pada akhir Maret  lalu. Dea Rizkita  pun dinobatkan menjadi Puteri Indonesia Perdamaian.
 
Kini pemilik nama lengkap Dea Gesti Rizkita dipercaya untuk mewakili Indonesia ke ajang Miss Grand International 2017 di Ho Chi Minh, Vietnam.
 
Perempuan asal Jawa Tengah ini telah melangsungkan masa karantina sejak Selasa, 3 Oktober lalu. Nantinya, puncaknya akan digelar pada 25 Oktober mendatang.
 
Dalam akun instagramnya @dearizkita ia membagikan foto-fotonya di karantina.
 
1.Dea  mengenakan kostum bertema Ibu Pertiwi di atas panggung. Seluruh kontestan menampilkan kostum nasional masing-masing.
 
 
2. Berpose dengan kontestan lain dari berbagai negara
 
 
3. Dea dan kontestan yang lain juga melakukan photoshoot untuk Hotel Pullman
 

Suara.com - 4. Pada  6 Oktober lalu, Dea juga melakukan photoshoot bersama Miss Grand Thailand, Vietnam dan Australia di Saigon Central Post Office

5. Good luck Dea!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI