Peradaban Besar Tanah Jawa Ada Di Kampung Polowijen Malang

Adhitya Himawan Suara.Com
Kamis, 16 Maret 2017 | 12:51 WIB
Peradaban Besar Tanah Jawa Ada Di Kampung Polowijen Malang
Sarasehan Kampung Budaya Polowijen di Polowijen, Malang, Jawa TimurRabu (28/12/2016). [Dok Panitia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sesepuh asli  Polowijen, Suwaji menuturkan, beberapa kesenian lain yang terkenal di Kampung Polowijen, selain wayang topeng, ada juga wayang wong, wayang jedong, wayang kulit, wayang ope, ludruk, pencak silat, bantengan, dan terbangan, yang pernah populer di Polowijen. Potensi lain, menurut Suwaji, dulu, kampung Polowijen pernah menjadi sentra mebel dan kerajinan kayu. Ini makin menegaskan bahwa Kampung Polowijen adalah daerah para pengrajin seni pahat dan topeng.

“Jadi, Kampung Polowijen merupakan daerah yang menginspirasi bagi daerah lain sehingga muncul berbagai ragam seni tradisi kebudayaan serta kerajinan yang membuat daerah-daerah lain bisa ikut berjaya pada masanya,” ungkap dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI