"Quinoa bisa menjadi pilihan bagi mereka yang tidak ingin makan nasi atau gandum. Quinoa memiliki kandungan gula dan karbohidrat dyang sedikit. Saat makan quinoa, perut juga akan terasa kenyang lebih lama," ujar dia.
Salah satu yang patut Anda coba adalah Yeobo Yeobo yang menyajikan biji quinoa dengan bayam, bersama potongan daging bulgogi yang lembut, jamur, potongan telur, edamame, jagung manis dengan cita rasa manis dan segar dimulut.
Baca Juga: Lelaki dengan Golongan Darah Ini Kurang 'Greng' di Ranjang