Dengan adanya lubang kecil tersebut memungkinkan udara untuk bergerak di antara kabin dan daerah antara dua panel, sehingga menyamakan tekanan antara mereka.
4. Bagian biru di penghapus
Tanyakan pada siapapun mengapa ada bagian biru di penghapus Anda dan pasti mereka akan mengatakan bahwa itu untuk menghapus tulusan pulpen. Namun nyatanya salah penghapus biru itu dirancang untuk menghapus bekas pensil di atas kertas yang tebal.
Tapi awalnya orang-orang kurang paham dengan fungsinya, akhirnya produsen penghapus memakai promosi lain dengan mengatakan bagian yang biru untk menghapus bekas pulpen. Agar biar orang mengerti sama fungsi baru si biru, hingga sang produsen membuat logo bergambar pulpen di penghapus tersebut.
5. Kancing horizontal di kemeja paling atas
Mengapa kancing paling atas berbentuk horizontal sedangkan semua berbentuk vertikal?jawabannya hanya simpel yakni supaya bisa membedakan kancing kemeja bagian atas (dikerah baju) sama kancing bagian bawah.
6. Lubang tambahan di sepatu