Menteri Luhut: Pariwisata Akan Jadi Sumber Penerimaan Negara

Madinah Suara.Com
Senin, 19 September 2016 | 15:02 WIB
Menteri Luhut: Pariwisata Akan Jadi Sumber Penerimaan Negara
Menkomar Luhut B Panjaitan dan Menkumham, Yasonna Hamonangan Laoly dalam pembukaan Pesta Ya’ahowu Ono Niha, di Lapangan Orurusa Telukdalam, Nias Selatan, Sabtu (17/9/2016).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pemerintah pusat siap mendukung setiap kebijakan pemerintah daerah, terutama yang bertujuan untuk kepentingan masyarakat.

“Bekerja keras dan jangan mau dikasihani! Tunjukkan bahwa Anda bisa! Jangan malu dengan pekerjaan orangtua bila hanya nelayan, sopir bus, atau petani, karena itu adalah pekerjaan halal. Anda malu, jika orangtua Anda pencuri,” kata Luhut menyemangati anak-anak muda Nias yang harus siap menyongsong era kepariwisataan dan hospitality itu.

Luhut membuka resmi Pesta Ya'ahowu Ono Niha dengan memukul gong. Acara dilanjutkan dengan rangkaian pertunjukan sanggar budaya dari masing-masing kabupaten dan kota se-Kepulauan Nias.

REKOMENDASI

TERKINI