Ini Dia yang Unik dan Beda dari Kopi Vietnam

Siswanto Suara.Com
Kamis, 14 Januari 2016 | 07:00 WIB
Ini Dia yang Unik dan Beda dari Kopi Vietnam
pemilik restoran MonViet, Hang Thanh Hai [suara.com/Eva Aulia Rahmawati]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karena itu merupakan cara tradisional di Vietnam. Dan filternya berasal dari Vietnam..

Bagaimana membersihkan mesinnya? Pakai bahan pembersih apa?

Di restauran ini tidak menggunakan mesin expresso mereka hanya menggunakan filter atau penyaring atau drip

Bagaimana bijinya disimpan agar tetap berkualitas?

Dalam bentuk kemasan yang kedap udara sehingga kualitasnya tetap terjaga.

Siapa konsumernya?

Banyak orang Indonesia yang penasaran dengan rasa kopi Vietnam karena mereka ingin mencoba kopi yang ebih eksotik.  Pada enam bulan atau satu tahun mendatang kami percaya bahwa restoran akan menjadi paling terkenal untuk kopi Vietnamnya.

Biji yang dipakai, single origin (biji dari satu pertanian) atau campuran? 

Pada April kami akan memakai biji kopi campuran antara robusta dan arabika.

Bagaimana urut-urutan penyajian kopi Vietnam? 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI