6 Alasan Kenapa Memaafkan Pasangan Itu Penting

Laban Laisila Suara.Com
Kamis, 22 Oktober 2015 | 05:55 WIB
6 Alasan Kenapa Memaafkan Pasangan Itu Penting
Ilustrasi. [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Ada istilah yang muncul ‘dimaafkan tapi tak akan pernah dilupakan’.  Ini adalah sebuah cara sebetulnya agar memaafkan seseorang, apalagi pasangan itu penting.

Kata ‘tak akan pernah dilupakan’ juga sebetulnya bisa dilihat dari sisi positif kalau hal itu menjadi sebuah lesson learn dalam sebuah hubungan.

Dan berikut 6 alasan memberi maaf itu penting dalam hidup Anda:

1.Memberi maaf itu sulit

Betul banget, tapi itu adalah satu-satunya cara menemukan kedamaian dan membantu Anda menemukan formula hubungan yang baik di masa depan. Dan memelihara dendam itu tak baik buat kesehatan.

2.Mendatangkan kecemasan

Memendam kemarahan justru mendatangankan rasa tidak nyaman dan kecemasan berlebihan di hidup Anda. Anda akan selalu merasa ragu, tidak happy, kehilangan kepercayaan dan membuat Anda lebih menderita.

3. Memaafkan itu membuka jalan menuju kebebasan

Seseorang tidak akan merasa bebas dari kenangan yang buruk kalau gagal memberi maaf. Hidup terlalu pendek kalau hanya dihabiskan dengan mendendam dan memelihara rasa sesal.

4. Hanya jadi gossip

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI