Hari Kedua Lebaran, Ragunan Dipadati 121.000 Pengunjung

Bisa dibayangkan betapa penuhnya kebun binatang itu.
Sementara itu, Harga Tiket Masuk (HTM) yang diberlakukan yakni sebesar Rp4.000 untuk dewasa dan Rp3.000 untuk anak-anak usia tiga hingga 12 tahun. (Antara)