Efek Endorse Anies dan Ahok: Satukan Anak Abah dan Ahokers Pilih Pramono-Rano di Pilkada Jakarta

Minggu, 01 Desember 2024 | 13:12 WIB
Efek Endorse Anies dan Ahok: Satukan Anak Abah dan Ahokers Pilih Pramono-Rano di Pilkada Jakarta
Efek Endorse Anies dan Ahok: Satukan Anak Abah dan Ahokers Pilih Pramono-Rano di Pilkada Jakarta. (YouTube)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Deni menunjukkan ada 52 persen warga yang tahu Anies Baswedan mendukung pasangan Pramono-Rano. Dari yang tahu, 78 persen menilai dukungan tersebut baik untuk kemenangan pasangan Pram-Rano, hanya 16 persen menilai tidak baik, dan 6 persen tidak menjawab.

Sementara yang pemilih tahu Ahok mendukung pasangan Pram-Rano sebanyak 44 persen. Dari yang tahu, 80 persen menilai dukungan tersebut baik untuk kemenangan pasangan Pram-Rano,hanya 13 persen menilai Tdak baik, dan 6 persen tidak menjawab.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI