Antisipasi Chaos, 1.500 Polisi Amankan Kampanye Akbar RIDO di Cengkareng

Kamis, 14 November 2024 | 12:15 WIB
Antisipasi Chaos, 1.500 Polisi Amankan Kampanye Akbar RIDO di Cengkareng
Ilustrasi pasukan polisi menjaga keamanan Pilkada 2024. (ANTARA/I.C. Senjaya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Guna menghindari kemacetan, Ade Ary menyampaikan agar masyarakat yang tidak terlibat kampanye untuk menghindari sekitaran lokasi kampanye dan mencari jalur alternatif.

"Masyarakat pengguna jalan untuk mencari rute alternatif dan menghindari kawasan kampanye guna mengurangi kepadatan lalu lintas," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI