Eks Panglima GAM Maju Pilkada Aceh, PNA Duetkan Muzakir Manaf dengan Fadhlullah

Minggu, 25 Agustus 2024 | 18:24 WIB
Eks Panglima GAM Maju Pilkada Aceh, PNA Duetkan Muzakir Manaf dengan Fadhlullah
Pengurus DPP PNA saat mendeklarasikan dukungan untuk pasangan Mualem-Dek Fad sebagai calon gubernur pada Pilkada Aceh 2024 dan turut dihadiri Dek Fad (empat kanan) di Banda Aceh, Minggu (25/8/2024). (ANTARA/Rahmat Fajri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia mengaku sering berkonsultasi dengan Ketua Umum dan Sekjen PNA untuk berjuang bersama-sama membangun Aceh yang lebih baik kedepannya.

"Alhamdulillah, dukungan PNA kepada kami, sekali lagi kami ucapkan ribuan terima kasih kepada seluruh jajaran dan keluarga besar PNA," ucap Dek Fad.

Mualem dan Irwandi Yusuf pernah sama-sama menjadi petinggi GAM saat konflik Aceh, beberapa tahun lalu. Saat itu, Mualem sebagai Panglima GAM dan Irwandi Yusuf dikenal sebagai ahli propaganda GAM. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI