"Tapi, soal calon gubernur, bupati dan wali kota di Gerindra itu ada di Ketua Umum, Ketua Dewan Pembina Pak Prabowo," imbuhnya.
Sudaryono diketahui juga merupakan Ketua Umum Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APPSI). Dia juga pernah menjadi ajudan pribadi Prabowo Subianto.