Viral Susunan Nama-nama Calon Menteri Isi Kabinet Prabowo, Analis: Ini Hanya Sebatas Propaganda

Jum'at, 29 Maret 2024 | 15:50 WIB
Viral Susunan Nama-nama Calon Menteri Isi Kabinet Prabowo, Analis: Ini Hanya Sebatas Propaganda
Capres nomor urut dua, Prabowo Subianto menghadiri acara silaturahmi dan buka puasa bersama (bukber) dengan keluarga besar Partai Demokrat di The St. Regis, Jakarta, Rabu sore. (Suara.com/Novian)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Wah, saya malah tidak pernah diajak bicara tentang posisi itu, baik oleh Pak Prabowo maupun Mas Gibran," ujar Budiman sebagaimana dikutip dari pemberitaan Tempo pada Selasa (26/3/2024).

Dia mengatakan dirinya lebih banyak bicara tentang Sumber Daya Manusia (SDM), teknologi, dan politik luar negeri jika ngobrol bersama Prabowo dan Gibran. “Membicarakan isu-isunya ya, bukan jabatan atau posisi apapun,” terangnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI