Dirty Vote Viral, Pratikno: Itu Meriahnya Demokrasi, Kita Dulu Mahasiswa kan Pernah Demo

Dicky Prastya Suara.Com
Rabu, 14 Februari 2024 | 17:49 WIB
Dirty Vote Viral, Pratikno: Itu Meriahnya Demokrasi, Kita Dulu Mahasiswa kan Pernah Demo
Mensesneg Pratikno dan Menkominfo Budi Arie Setiadi mencoblos di TPS 001 Widya Chandra, Kelurahan Senayan, Jakarta Selatan, Rabu (14/2/2024). [Suara.com/Dicky Prastya]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kami harapkan ini akan menghasilkan pemilu yang dipercaya, pemilu yang legitimate, pemilu yang kredibel, dan terus kita kawal suara rakyat ini, dan tentu saja setelah dihitung kita sama-sama mengawal nanti, yang penting rukun damai bersatu kembali membangun Indonesia," tegasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI