Relawan Ajak Masyarakat Kawal Suara Prabowo Di TPS: Jangan Terpengaruh Opini Pemilu 2 Putaran

Senin, 12 Februari 2024 | 10:02 WIB
Relawan Ajak Masyarakat Kawal Suara Prabowo Di TPS: Jangan Terpengaruh Opini Pemilu 2 Putaran
Foto sebagai ILUSTRASI: Acara konsolidasi relawan Prabowo-Gibran se-Provinsi Riau di Gelanggang Olahraga Remaja (GOR) Pekanbaru, Riau. (Suara.com/Novian)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terlebih saat ini, berbagai lembaga survei menunjukan jika Prabowo-Gibran selalu memperoleh peringkat pertama, dengan elektabilitas di atas 50 persen.

“Sudah kelihatan tuh dari hasil survei, survei memperlihatkan kalau Pak Prabowo sudah di atas 50 persen,” ucap Wignyo.

Wignyo meminta masyarakat agar waspada sehingga tidak terjadi penggiringan opini dan manipulasi.

“Diduga ada kelompok kelompok yang diindikasi ingin membuat narasi kecurangan atas kemenangan paslon 02,” katanya.

Wignyo juga berharap, pascapemilu, nantinya masayarakat kembali berdamai meski berbeda pilihan dan pandangan saat Pemilu.

“Kita juga mau mengawal pascakemenangan , kita ajak masyarakat untuk ngawal program dan visi-misi Prabowo-Gibran sampai 5 tahun mendatang,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI