Stadion JIS Penuh, Pendukung Anies-Muhaimin Ada yang Panjat Tembok Agar Bisa Masuk

Sabtu, 10 Februari 2024 | 10:21 WIB
Stadion JIS Penuh, Pendukung Anies-Muhaimin Ada yang Panjat Tembok Agar Bisa Masuk
Ribuan pendukung pasangan calon nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, tidak bisa masuk ke dalam Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Sabtu (10/2/2024) pagi. (Suara.com/Yaumal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Baru nanti capres-cawapres akan pidato di situ jam 10.00, baru sampai selesai. Kira-kira bisa jam 10.00-10.30 WIB, diawali band-band dulu," jelas Angga.

Lebih lanjut, Angga menyebut kemungkinan Anies dan Cak Imin akan hadir secara bersamaan di JIS.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI