Dikritik Belum Teruji hingga Tak Bisa Kerja, Gibran Ngaku Siap Adu Pikiran dengan Ahok

Jum'at, 09 Februari 2024 | 14:14 WIB
Dikritik Belum Teruji hingga Tak Bisa Kerja, Gibran Ngaku Siap Adu Pikiran dengan Ahok
Momen pipi Cawapres nomor urut dua,Gibran Rakabuming Raka dicubit pedagang saat blusukan ke Pasar Kemeri Muka, Depok. (Suara.com/M Yasir)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok kerap memberikan kritik kepada cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka hingga disebut tidak bisa bekerja.

Gibran lantas mengaku siap untuk bertemu dengan Ahok.

Baca Juga:

Pertempuran Sengit di Jateng, Bambang Pacul Akui Kalah Peluru dan Kalah Komandan

Sempat Ramai Tiket Kampanye Akbar AMIN Waiting List, Kapten: Jangan Khawatir, Semua Bisa Masuk!

Akhirnya! Terungkap Arah Dukungan Kiky Saputri di Pilpres 2024

Mahfud Koar-koar soal Operasi Tekan Rektor Agar Manut Jokowi, Komjen Fadil Imran Bilang Begini

Hal tersebut diungkap olehnya saat menghadiri acara 'Mandat Aktivis Mahasiswa untuk Gibran' di Bandung, Jawa Barat, Kamis (8/2/2024).

Awalnya, Gibran menjawab pertanyaan yang diajukan pembawa acara.

Baca Juga: Hasil Survei Indikator Politik Buka Peluang Pilpres 2024 Satu Putaran, Siapa yang Menang?

"Sudah ketemu Pak Ahok lagi, belum?" tanya pembawa acara dikutip Jumat (9/2/2024).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI