Sejumlah netizen yang mengetahui hal ini merasa geram. Mereka menuding ada pihak-pihak yang ketakutan terhadap cara kampanye Kpopers.
"ini videotron, murni buatan kpopers. kenapa ada yang kepanasan sendiri," ujar netizen.
"Padahal cuma ads biasa, ngaruhnya juga ga seberapa, tapi kok bisa mentrigger bbrp oknum ya," kata netizen lain.
"parah banget, ads aja kena jegal begini," tutur netizen lain.