Survei Puspoll: Elektabilitas Prabowo-Gibran Tak Sentuh 50 Persen, Pemilu Diyakini Berlangsung Dua Putaran

Selasa, 02 Januari 2024 | 20:36 WIB
Survei Puspoll: Elektabilitas Prabowo-Gibran Tak Sentuh 50 Persen, Pemilu Diyakini Berlangsung Dua Putaran
Pasangan Anies-Muhaimin nomor urut 1, Prabowo-Gibran nomor ururt 2, dan Ganjar-Mahfud nomor urut 3 saat penetapan nomor urut pasangan Capres dan Cawapres Pemilu 2024. [ANTARA FOTO/Galih Pradipta]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  1. PDIP 21,1%
  2. Gerindra 17,3%
  3. Golkar 10,8%
  4. PKB 7,6%
  5. PKS 7,2%
  6. Nasdem 6,6%
  7. Demokrat 4,2%
  8. PAN 4,2%
  9. PPP 4,1%
  10. Perindo 2,4%
  11. PSI 1,8%
  12. PBB 0,6%
  13. Hanura 0,4%
  14. Ummat 0,2%
  15. PKN 0,2%
  16. Gelora 0,1%
  17. Buruh 0,1%.

Sementara responden yang tidak tahu/tidak menjawab sebesar 11,2 persen.

Sebagai informasi, pengumpulan data Survei Puspoll ini dilakukan pada 11 - 18 Desember 2024 melalui wawancara tatap muka (face to face interview) dengan menggunakan kuesioner terstruktur (structured interview).

Jumlah sampel sebanyak 1.220 responden, yang tersebar di 34 Provinsi. Survei ini menggunakan metode acak bertingkat (multistage random sampling) dengan margin of error ± (2,83%) pada tingkat kepercayaan 95%. Usia minimum responden adalah 17 tahun atau sudah memenuhi syarat pemilih.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI