Survei Litbang Kompas: Ganjar Takluk dari Anies, Basis Suara di Jateng Direbut Gibran

Liberty Jemadu Suara.Com
Senin, 11 Desember 2023 | 08:00 WIB
Survei Litbang Kompas: Ganjar Takluk dari Anies, Basis Suara di Jateng Direbut Gibran
Survei Litbang Kompas pada Desember 2023 menunjukkan Ganjar kini tertinggal dari Anies Baswedan. Prabowo masih terkuat. [ANTARA FOTO/Galih Pradipta]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tetapi ada kenaikan tipis suara pasangan Amin di Yogyakarta dan Jateng, meski masih 1 digit. Secara total elektabilitas Anies dan Imin di Jawa turun dari 16,7 persen ke 15,6 persen.

Di Jakarta elektabilitas Prabowo naik menjadi 26,8 persen dari sebelumnya 17 persen.

Totalnya, elektabilitas Prabowo di Jawa naik menjadi 36,7 persen dari sebelumnya 28,8 persen. Faktanya hampir di semua pulau tingkat keterpilihan Prabowo meningkat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI