Kunjungi Ponpes Luhur Al-Tsaqafah, Gibran Ngaku Dapat Sejumlah Arahan Dari Said Aqil Siradj

Minggu, 10 Desember 2023 | 22:30 WIB
Kunjungi Ponpes Luhur Al-Tsaqafah, Gibran Ngaku Dapat Sejumlah Arahan Dari Said Aqil Siradj
Calon wakil presiden nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka mengunjungi Said Aqil Siradj selaku pimpinan pondok pesantren Luhur Al-Tsaqafah di Jakarta Selatan, Minggu (10/12/2023) malam. [Suara.com/Novian]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selanjutnya, Said mempersilakan Gibran masuk di sebuah bangunan rumah yang ada di dalam ponpes. Sesaat ingin memasuki teras rumah, Gibran berhenti sejenak untuk melepas alas kaki berupa sepatu warna hitam.

Sementara Said menunggu Gibran selesai mencopot sepatunya untuk kemudian masuk bersama ke dalam rumah. Adapun pertemuan keduanya diselengarakan secara tertutup.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI