Prabowo Disebut Kampanye Terselubung saat Peresmian Sumur Bor, Jokowi Diminta Turun Tangan

Selasa, 31 Oktober 2023 | 10:59 WIB
Prabowo Disebut Kampanye Terselubung saat Peresmian Sumur Bor, Jokowi Diminta Turun Tangan
Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto saat peresmian 16 titik eksplorasi air di Provinsi Jawa Tengah yang dipusatkan di Desa Suro, Kecamatan Kalibagor, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Minggu (29/10/2023). [ANTARA/Sumarwoto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Presiden Jokowi harus memastikan tidak boleh ada penggunaan sumber daya negara yang dimanfaatkan untuk kepentingan pemenangan salah satu kandidat calon presiden pada Pemilu 2024," pungkasnya.

Diketahui, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebelumnya telah mendaftar sebagai Capres dan Cawapres ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI