Selain itu, Prabowo juga meminta restu kepada seluruh masyarakat Indonesia. Ketua Umum Partai Gerindra itu juga berterima kasih kepada para partai pengusung yang telah mengusungnya.
"Mohon doa restu untuk seluruh rakyat Indonesia dan mengucapkan terima kasih pengusung-pengusung kami semuanya. Kami minta izin saudara-saudara maju minta mandat dari rakyat," katanya.