Dianggap Sudah Bukan Keluarga Lagi, PDIP usai Kaesang Gabung PSI: Tak Ada yang Luar Biasa

Senin, 25 September 2023 | 11:20 WIB
Dianggap Sudah Bukan Keluarga Lagi, PDIP usai Kaesang Gabung PSI: Tak Ada yang Luar Biasa
Dianggap Sudah Bukan Keluarga Lagi, PDIP usai Kaesang Gabung PSI: Tak Ada yang Luar Biasa. (ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kaesang mendaftar ke PSI sudah seminggu yang lalu atau sebelum video dengan nama samaran Mawar muncul dan menjadi viral.

Biodata Kaesang Pangarep (Instagram/@kaesangp)
Biodata Kaesang Pangarep (Instagram/@kaesangp)

"Sudah seminggu lalu, sebelum Mawar keluar," tandasnya.

Kaesang masuk ke PSI bukan tanpa alasan. Karena PSI diisi oleh anak-anak muda yang punya integritas dan punya kompetensi, serta punya semangat untuk membuat Indonesia jauh lebih baik.

"Cuma kok sayangnya mereka tidak masuk Senayan," sambung dia.

Kaesang menambahkan akan berjuang agar PSI bisa masuk Senayan pada Pemilu 2024 mendatang.

"Saya akan berjuang sebagai anggota dulu," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI